Best Viral Premium Blogger TemplatesPremium By Raushan Design With Shroff Templates

Iklan

 

Berlatih berdemokrasi pada pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS SMK Manusawa tahun 2020

Sulaiman
Rabu, 02 September 2020
Last Updated 2020-09-02T07:05:14Z
Premium By Raushan Design With Shroff Templates

 


        Manusawa. Rabu 02 September 2020 OSIS SMK MA'arif NU 1 Wangon menggelar pesta demokrasi dengan melaksanakan pencoblosan tanda gambar calon ketua dan wakil ketua OSIS SMK Ma'arif NU 1 Wangon masa bakti tahun 2020/2021 dengan dimualinya kampanye akbar penyampaian visi misi dari para calon kandidat agar diplih oleh warga SMK.

        Dalam kesempatan tahun ini ada 3 calon yang diusung untuk menjadi calon ketua dan wakil ketua OSIS yaitu :

1. Gambar Padi : Cahaya Anggraen dengan Azril Athoriq

2. Gambar Jagung : Silvi Rohimatun dengan Adelia Saputri 

3. Gambar Ketela : Dina Cahyani dengan Khanif Atikah Rohmah

        Sistem pencoblosan pada tahu ini agak berbeda dengan tahun sebelumnya yang biasnya menjadi 1 tahap tapi karena masih dalam situasi pandemi jadi dibuat 3 tahap yakni kelas XII dijadwalkan mencoblos pada hari ini, kelas XI hari kamis, 03 September 2020. kemudian kelas X pada hari Juma'at 04 september 2020. hasil dari pencoblosan akan diakumulasikan kemudian suara yang terbanyak adalah yang menjadi ketua dan wakil ketua OSIS  masa bakti tahun 2020/2021 yang baru.

        Tema pemilihan pada tahun ini adalah "mencari pemimpin idola yang profesional" dan diharapkan nantinya siapapun yang tepilih bisa bekerja dengan niat mendedikasikan tenaga dan emikirannya untuk kemajuan almamaternya yang tercinta SMK Ma'arif NU 1 Wangon. (massulaiman)

iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Stars Rally to Beat Predators in Winter Classic at Cotton Bowl

RANDOM / BY LABEL (Style 1)